Breaking News
light_mode

Haul KH Abdul Hamid tahun 2024 : Berikut Rangkaian Acaranya

  • account_circle NU Pasuruan
  • calendar_month Kam, 12 Sep 2024
  • visibility 2.020
  • comment 0 komentar

Pohjentrek, NU Pasuruan

Rangkaian Haul ke-43 KH Abdul Hamid bin Abdullah bin Umar yakni pada hari Sabtu (14/09/2024). Bagi para jamaah yang hendak hadir bisa menyesuaikan dengan susunan acara yang sudah ada.

KH Abdul Hamid Pasuruan atau yang lebih dikenal dengan Mbah Hamid Pasuruan merupakan figur yang tidak pernah membanggakan keturunan tetapi selalu menjaga agar tidak melakukan kedzhaliman dan ketika di dalami maka kesabaran selalu menjadi solusi sehingga lulus menjadi kekasih Allah dan Rosulullah sehingga bisa diberkahi.

Hal itu yang diungkapkan oleh Bunyai Hj Kuni Zakiyah di media sosialnya Rabu, (11/09/2024).

Ketua PCNU Kota Pasuruan Gus H. Nailurrahman atau Gus Amak yang juga mewakili panitia mengucapkan terima kasih pada semua pihak yang terlibat dalam mensukseskan haul.

“Terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam kegiatan haul ini Kami akan sosialisasikan kepada para tamu VIP terkait dengan jalur yang disepakati. Kami juga menyiapkan kendaraan penjemput,” terangnya.

Berikut rangkaian Haul ke-43 KH Abdul Hamid:

1. Hari Jumat tanggal 13 September 2024

– Acara : Maulid Habsyi- Pukul : 05.00 wib – selesai

– Tempat : Pondok Pesantren Salafiyah, Jalan KH Abdul Hamid VIII/14 Kota Pasuruan- Narasumber : KH Baha’udin Nur Salim.

2. Hari Jumat tanggal 13 September 2024- Acara : Temu Alumni IKSAS dan Himmah -Pukul : 13.00 wib – selesai

– Tempat : Pondok Pesantren Bayt Al Hikmah Jalan Patiunus, Bugul Kidul, Kota Pasuruan- Narasumber : KH Abdul Ghofar Rozin dan KH Junaedi, Tulungagung

3. Hari Jumat tanggal 13 September 2024

– Acara : Khotmul Quran bil Khifdi- Pukul : 19.30 wib – 03.00 wib

– Tempat : Pondok Pesantren Salafiyah, Jalan KH Abdul Hamid VIII/14, Kota Pasuruan

4. Hari Sabtu tanggal 14 September 2024- Acara : Majelis Haul- Pukul : 07.00 wib – selesai

– Tempat : Pondok Pesantren Salafiyah, Jalan KH Abdul Hamid VIII/14, Kota Pasuruan- Narasumber : Habib Jindan bin Novel bin Jindan dan KH Mustofa Bisri

5. Hari Sabtu tanggal 14 September 2024

– Acara : Lailatul Hadrah ISHARI NU

– Pukul : 19.30 wib – selesai- Tempat : PP. Salafiyah, Jalan KH Abdul Hamid VIII/14, Kota Pasuruan.

baca juga berita haul KH. Abdul Hamid Pasuruan ke-42 tahun 2023

https://pasuruankota.go.id/2023/09/25/ratusan-ribu-jemaah-haul-kh-abdul-hamid-ke-42-padati-kota-pasuruan/

Penulis: Mokh Faisol

  • Penulis: NU Pasuruan

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gelar Pelantikan, Berikut Fokus Garapan PC IPPNU Kabupaten Pasuruan

    Gelar Pelantikan, Berikut Fokus Garapan PC IPPNU Kabupaten Pasuruan

    • calendar_month Sab, 23 Sep 2023
    • visibility 341
    • 0Komentar

    Purworejo, NU Pasuruan Pimpinan Cabang (PC) Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kabupaten Pasuruan masa khidmat 2023-2025 resmi dilantik di Pendopo Nyawiji Ngesthi Weganing Gusti, Jl. Alun-alun Utara Kota Pasuruan, Jawa Timur, Jum’at (22/9/2023). Acara tersebut mengusung tema ‘Respresentasi Pelajar Putri Menuju IPPNU Berintegritas’. Ketua PC IPPNU Kabupaten Pasuruan Dita Febrianti menyampaikan dua poin penting […]

  • Dino Warno Pimpin Ansor Plososari Grati

    Dino Warno Pimpin Ansor Plososari Grati

    • calendar_month Sab, 24 Apr 2021
    • visibility 192
    • 0Komentar

    Grati, NU PasuruanPimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Grati sukses fasilitasi Rapat Anggota (Rapta) Pimpinan Ranting (PR) GP Ansor Plososari bertempat di Yayasan Mamba’ul Muttaqin Desa Plososari Kecamatan Grati Kabupaten Pasuruan, Jum’at (23/4/2021). Ketua PAC GP Ansor Grati Misbahul Munir menjelaskan bahwa tujuan kegiatan ini untuk regenerasi kepengurusan dan menjadi pembelajaran berdemokrasi dalam […]

  • Mahasantri Mengabdi: Pelajar NU Yudharta Perkuat Toleransi di Bromo

    Mahasantri Mengabdi: Pelajar NU Yudharta Perkuat Toleransi di Bromo

    • calendar_month Kam, 27 Mar 2025
    • visibility 495
    • 0Komentar

    Tosari, NU Pasuruan Pimpinan Komisariat (PK) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Universitas Yudharta Pasuruan menggelar program Mahasantri Mengabdi dengan tema Pelajar NU Penggerak Sosial: Sarasehan Lintas Agama di Desa Ngadirejo, Kecamatan Tutur, kawasan Bromo Tengger. Kegiatan ini berlangsung selama lima hari, mulai Jumat hingga Selasa (21-25/3/2025). Ketua PK […]

  • Ini Cara Dosen Pendidikan Biologi ITSNU Pasuruan Meningkatkan Mutu Pembelajaran di Sekolah

    Ini Cara Dosen Pendidikan Biologi ITSNU Pasuruan Meningkatkan Mutu Pembelajaran di Sekolah

    • calendar_month Sel, 21 Feb 2023
    • visibility 455
    • 0Komentar

    Gondangwetan, NU PasuruanDosen Program Studi (Prodi) Pendidikan Biologi Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Institut Teknologi dan Sains Nahdlatul Ulama (ITSNU) Pasuruan mendampingi penyusunan karya ilmiah bagi guru di Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Gondangwetan. Pendampingan dimulai dengan sosialisasi di Gedung Laboratorium Fisika, SMAN 1 Gondangwetan, Selasa (20/12/2022). Adapun penutupan pendampingan akan dilakukan pada Selasa mendatang […]

  • Meriah, Ratusan Peserta Ramaikan Goes Santri Sarungan NU Pasuruan

    Meriah, Ratusan Peserta Ramaikan Goes Santri Sarungan NU Pasuruan

    • calendar_month Sen, 21 Okt 2024
    • visibility 321
    • 0Komentar

    Pohjentek, NU Pasuruan Dalam rangka memperingati Hari Santri 2024, Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Pasuruan mengelar gowes santri sarungan 2024 di halaman perkantoran PCNU Kabupaten Pasuruan, Ahad (20/10/2024). Wakil Ketua PCNU Kabupaten Pasuruan Gus Nasih Nashor mengatakan bahwasanya jarak gowes santri sarungan 2024 tidak terlalu jauh sekitar 12 kilometer untuk mencapai garis finish. “Alhamdulillah […]

  • Melalui LAZISNU Jatim, NU Peduli Pasuruan Salurkan Bantuan 81 Juta untuk Korban Bencana Sumatera – Aceh

    Melalui LAZISNU Jatim, NU Peduli Pasuruan Salurkan Bantuan 81 Juta untuk Korban Bencana Sumatera – Aceh

    • calendar_month Sen, 29 Des 2025
    • visibility 150
    • 0Komentar

    Sidogiri, NU Pasuruan Ketua Pengurus Cabang (PC) Lembaga Amil Zakat, Infak, dan Sedekah Nahdlatul Ulama (LAZISNU) Kabupaten Pasuruan, Nur Kholis Majid, menegaskan komitmen NU untuk senantiasa hadir membantu masyarakat yang terdampak bencana, baik di tingkat nasional maupun daerah. Hal tersebut disampaikannya dalam penyaluran bantuan kemanusiaan oleh NU Peduli Kabupaten Pasuruan sebesar 81 juta rupiah kepada […]

expand_less

Eksplorasi konten lain dari PCNU Kab. Pasuruan

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca